5 Cara Menurunkan Bounce Rate Email

Halo Dippgiters, apa sih itu bounce rate email dan bagaimana sih cara menurunkan bounce rate email?

Bounce rate email adalah jumlah email yang dikirim ke penerima yang tidak berhasil dikirim ke kontak masuk mereka. Ada dua jenis bouncing email yaitu hard bounces dan soft bounces.

Hard Bounce, adalah email yang terpental kembali karena penyedia email tidak menerimanya.

Soft Bounce, adalah email yang terpental kembali setelah penyedia email penerima menerimanya.

5 cara menurunkan bounce rate email adalah dengan cara melakukan pembersihan dari daftar emai, buat email berbasis izin, sering-sering mengirim, hindari konten spam, dan pantau rasio bounce rate secara konsisten.

Sekian, terimakasih.

Butuh jasa digital marketing? Klik disini