Manfaat Menggunakan Programmatic Ads

Efisiensi, dalam metode periklanan tradisional, proses pembelian iklan memerlukan waktu lama, mulai dari pengembangan permintaan proposal sampai negosiasi.

Jangkauan Luas, programmatic ads berfungsi untuk menjangkau audiens berdasarkan perilaku, seperti aktivitas belanja dan browsing.

Transparansi, berbeda dengan pembelian media tradisional dimana iklan dibeli dalam jumlah besar dan pengiklan memiliki sedikit kontrol, programmatic ads memberikan transparansi penuh kepada pengiklan tentang dimana iklannya akan muncul.

Memudahkan Dalam Mengakses Inventaris Iklan, programmatic ads membantu pengiklan mengakses inventaris iklan dengan mudah, sehingga meningkatkan peluang untuk menemukan penempatan iklan yang menguntungkan.

Meningkatkan Personalisasi, dengan bantuan AI pengiklan dapat menawarkan iklan yang relevan dan dipersonalisasi sesuai target audiens.

Sekian, terimakasih.

Butuh jasa digital marketing? Klik disini