Halo Dippgiters, berikut ini tools penting untuk mempermudah website marketing yang bisa kamu implementasikan di website bisnis kamu. Mau tahu?
Canva. Fungsi utama adalah desain grafis dan pembuatan konten visual. Manfaatnya adalah membuat materi pemasaran visual yang menarik untuk media sosial, blog dan kampanye lainnya.
Google Search Console. Fungsi utama adalah pemantauan kesehatan website dihasil pencarian Google. Manfaatnya adalah mengidentifikasi masalah teknis, mengukur kinerja pencarian dan mendapatkan wawasan.
Google Analytics. Fungsi utama adalah analisis lalu lintas website, perilaku pengguna dan konversi. Manfaatnya adalah memahami audiens, mengukur efektivitas kampanye dan menyesuaikan strategi.
Semrush. Fungsi utama adalah riset kata kunci, analisis pesaing dan audit SEO. Manfaatnya adalah menentukan strategi SEO, meningkatkan visibilitas, dan memahami tren.
Sekian, terimakasih.
Butuh jasa digital marketing? Klik disini